
PENGAWASAN DAN PEMBINAAN PENGADILAN TINGGI MANADO, DI PENGADILAN NEGERI MANADO
Pada tanggal 14 Maret 2023, Pengadilan Tinggi Manado mengadakan kegiatan Pengawasan dan Pembinaan di Pengadilan Negeri Manado untuk semester pertama tahun 2023. Hadir dalam kegiatan dari Pengadilan Tinggi dipimpin oleh Bapak Dr. Yapi, S.H., M.H. Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Manado, dan juga didampingi oleh para hakim Tinggi, Panitera, Sekretaris, dan staf Pengadilan Tinggi Manado. Kegiatan yang digelar di Ruang Sidang Prof. Dr. Muhammad Hatta Ali ini, diikuti oleh Pimpinan Pengadilan Negeri Manado, Hakim, Pejabat struktural dan fungsional, dan PPNPM.
PENGAMBILAN JANJI/SUMPAH DAN PELANTIKAN PEGAWAI NEGERI SIPIL
Senin, 13 Maret 2023 - PENGAMBILAN JANJI/SUMPAH DAN PELANTIKAN PEGAWAI NEGERI SIPIL
RADEN AJENG TASIK WULAN HATMONO, S.H.
IVANA CHANDRA MALEKE, S.H.
HAPOSAN DWI PAMUNGKAS SARAGIH, S.H.
TOMMY JULIANTO NAINGGOLAN, S.I.A.